­
­

Pada jalan sebuah kata

Jalan yang mengelilingi kata paling mudah kalau dilewati dengan kepala sendiri: pertemuan sepasang rasa yang menyukai berbagi dan mencintai, permainan kekanak kalimat yang menyukai pertanyaan dan harapan, peringatan kaum angka yang menyukai logika dan rupa Kepada langit dan awan Kepada bumi dan tanaman Kepada puisi dan perempuan Kepada setiap penduduk sebuah kata Aku hadiri puisi yang kita kelilingi setiap hari Aku penuhi ajakanmu...

KEEP READING...

Saksi Kopi Pada Sebuah Tulisan

Secangkir kopi yang dipesan malam itu sudah tanggung kelu kepada sebuah tulisan yang tak kunjung selesai di penghujung ragu. Memang benar separuh kopi telah jatuh mencari dasar cangkir yang bisa dicapainya, meninggalkan tulisan yang lumpuh tak bergerak, mencari arah temu dengan titik yang diidam-idamkannya sejak lama. Kopi enggan meneruskan jejaknya menuju khatam cangkir. Menunggu tulisan yang digantung di paragraf awalnya sendiri. "Sampai kapan...

KEEP READING...

12
undefined

Searah Malam diam dan Alam dalam

Dalam kedap kopi yang dituang pada isi kepala seorang pengerat sepotong malam telah disaksikan segenap irama-irama seruput kelak kelok arah malam yang diwarna sebagai alam yang dalam Walau jejak gerak mengarak perak di desak gelak nyanyian arak-arak kata Dalam gelap pekat gurat-gurat kalimat yang difirmankan sependar ingin yang mendingin di sudut mata-mata cahaya yang diimani sepenuh kata-kata yang menghambakan diri pada peringatan waktu...

KEEP READING...

12
undefined

s(A)jak k(A)ta

Kala-kala Lama-lama Kata-kata Laba-laba Karma-karma Pada-pada Maka-maka Bawa-bawa Warna-warna Nawa-nawa Aba-aba Rasa-rasa Tawa-tawa Hamba-hamba Tanya-tanya Ada-ada Baja-baja Jawa-jawa Gara-gara Baya-baya Ala-ala Dara-dara Rata-rata Apa-apa Hawa-hawa Aja-aja Baka-baka Hampa-hampa Asa-asa Raja-raja Bara-bara Harta-harta Tanda-tanda Raya-raya Semarang, 12 Des ember 2018 ...

KEEP READING...